Pengobatan shiatsu
Pengobatan Shiatsu merupakan sebuah terapi pengobatan alternatif dengan cara di pijat atau di tekan,
Pengobatan shiatsu sendiri berasal dari Negara jepang, sementara shiatsu sendiri secara bahasa berasal dari bahasa jepang “ kata shiatsu “ yang memiliki arti tekanan jari, karena memenag pada prakteknya sering menggunakan jari untuk melakukan pemijatan pada bagian tubuh pasien.
cara kerja pengobatan shiatsu
cara kerja pengobatan shiatsu seperti halnya dengan metode pengobatan akupuntur, yakni merujuk pada pengobatan holistic cina traditional. Dalam pengobatan shiatsu memiliki pemahaman bahwa penyakit yang muncul di anggap sebagai akibat dari adanya ketidak seimbangan system energy yang mengalir pada bagian tubuh, dehingg dengan demikian tugas seorang terapis yakni mengembalikan system energy tubuh agar kembali selaras dengan cara menggunakan tehnik pijatan, pengobatan shiatsu di percaya mampu mengobati segala macam penyakit.
Berikut ini materi lengkap belajar ilmu pengobatan shiatsu
- pengobatan Shiatsu
- teori pengobatan shiatsu
- Persiapan sebelum melakukan pengobatan shiatsu
- persiapan melaksanakan pengobatan shiatsu
- pijat shiatsu dengan satu jari.
- pengobatan shiatsu Teknik Dua Telapak Berkuncian
- pengobatan shiatsu Teknik Tekanan Telapak Diatas Telapak
- Pengobatan shiatsu Teknik Tekanan Thenar
- pengobatan shiatsu dengan Teknik Dua Telapak
- pengobatan shiatsu Teknik Satu Telapak
- pengobatan shiatsu Teknik Tekan Tiga Jari
- Jari Tengah Bertumpang Jari Telunjuk
- tehnik pijat Ibu Jari dengan Lipatan Jari Telunjuk
- tehnik pijat Ibu Jari dan 4 Jari
- Ibu Jari diatas Ibu Jari
- tehnik tekan dua ibu jari
Trimakasih telah mengunjungi website kami
penulis. Ustadz. Maulana Mph.
" master pengobatan alternatif "
Alamat : jalan pertanian utara rt 01 rw 01 nomer 53.
klender - duren sawit