Khasiat Batu Tourmaline

Khasiat Batu Tourmaline



Batu Tourmaline sering disebut sebagai batu bunglon karena memiliki warna yang beraneka ragam termasuk hitam dan putih. Diantara semua warna tersebut, batu Tourmaline yang paling popular adalah yang berwarna merah muda. Batu Tourmaline sering dikaitkan dengan energi fisik maupun energi spiritual. Batu Tourmaline dipercaya dapat meningkatkan kesehatan, keberuntungan, kemampuan berpikir dan kemampuan dalam mengambil keputusan.

Batu Tourmaline dijadikan batu khusus atau batu yang cocok untuk batu kelahiran bulan Oktober dan pemberian di hari peringatan perkawinan yang ke 8. Dalam dunia astrology atau perbintangan batu tourmaline dihubungkan dengan zodiac Libra dan Scorpio.


Manfaat Dan Kegunaan Batu Tourmaline
Batu Tourmaline dipercaya memiliki beberapa manfaat dan kegunaan, diantaranya:
Kesejahteraan
Digunakan untuk meningkatkan kesuksesan dan keberhasilan.
Menarik keberuntungan dalam usaha, kesehatan dan percintaan.
Percintaan
Menarik kebahagiaan dalam suatu hubungan.
Meningkatkan perhatian terhadap kebutuhan dan perasaan orang lain.
Kebahagiaan
Digunakan untuk membantu meningkatkan keseimbangan dan keharmonisan rumah tangga.
Memberi kebahagiaan, harapan dan optimisme.
Digunakan untuk keseimbangan.
Memerangi pikiran negatif.
Batu Kristal Kuarsa juga digunakan untuk mengatasi perasaan tidak diinginkan atau penolakan yang diterima seseorang.
Kedamaian
Membantu menenangkan tubuh dan pikiran.
Perlindungan
Melindungi dan membentengi pemakainya dari pengaruh-pengaruh negatif.
Memberi peringatan akan ancaman bahaya terhadap pemakainya (warnanya akan berubah bila menangkap adanya energi negatif).
Kekuatan
Meningkatkan energi tubuh.
Membantu menghilangkan hambatan energi yang secara mental akan menyebabkan depresi, stress dan kebingungan.
Menguatkan potensi diri.
Meningkatkan kreatifitas (populer dipakai oleh seniman, penulis dan aktor pada abad 18).
Menjaga semangat tetap muda.
Menghilangkan rasa takut.
Meningkatkan rasa percaya diri.
Penyembuhan
Digunakan untuk mencegah terjadinya penyakit jaringan lymphatic dan anemia.
Melancarkan sistem Pencernaan.
Menguatkan tulang dan gigi.
Baik dipakai oleh penderita gangguan yang berhubungan dengan ginjal.
Mengurangi stress dan trauma.
Tourmaline Pink untuk perlindungan dan meningkatkan keseimbangan pada wanita, sedang Tourmaline Hijau meningkatkan keseimbangan pada pria.
Cara Menggunakan Batu Tourmaline

Batu Tourmaline cukup Anda bawa sesering mungkin, disimpan dalam dompet atau tas Anda. Anda juga dapat menjadikan batu ini sebagai mata perhiasan, seperti cincin, liontin, kalung, ataupun anting-anting. Intinya adalah sesering mungkin anda bersama dengan Batu Tourmaline. Ketika Anda dekat dengan Batu Tourmaline, maka getaran atau energi positifnya akan terpancar dan bermanfaat bagi Aura Anda.
Cara Merawat Batu Tourmaline

Untuk perawatan, bersihkan Batu Tourmaline ini dengan air sabun dan sikat secara halus menggunakan sikat gigi. Jangan dipanaskan karena Jika dipanaskan warna batu ini akan berubah-ubah dan akhirnya akan menjadi suram dan kilauannya yang bening seperti kaca akan hilang. Energi yang terkandung dalam Batu Tourmaline sudah dikunci sehingga tidak akan lepas. Selain itu, Batu Tourmaline ini juga bisa menyerap energi metafisika secara otomatis dari alam. Dengan demikian, energinya selalu penuh dan insya Allah tidak akan pudar.

lebih detail mengenai Batu Tourmaline silahkan klik 
lebih detail mengenai Bentuk Batu Tourmaline silahkan klik
Mustika Pelet Sesama jenis
Minyak Pelet Sesama Jenis
Jimat Pelet Sesama Jenis
bulu perindu