Air Asam
untuk membuat air asam berdasarkan tata cara membuat jamu lima unsur bahan bahan yang di perlukan di antaranya- Asam kawak 2 ons atau 1 gelas tanpa biji
- Air sebanyak 600 cc.
Cara membuat Air Asam:
- Asam yang sudah tidak ada isinya direbus bersama air sampai mendidih,
- aduk hingga larut, baru kemudian disaring dan dimasukkan ke dalam botol yang bersih
Anjuran :
- Sebaiknya air asam dibuat secukupnya saja (mudah kedaluwarsa) apabila sudah lebih 2 hari seyogyanya diganti dengan yang baru.
Manfaat dan Fungsi Air Asam :
- Merangsang Hati
- Merangsang Kandung Empedu Hati-hati pada pasien yang komplikasi dengan penyakit MAAG.
Bahan-bahan tambahan yang di gunakan untuk membuat air asam :
- Laos menghilangkan asam dalam lambung
- Kapulogo untuk batuk dan sesak napas
- Cengkeh untuk dada sesak
- Kemukus untuk dada sesak
- Adas tahan lama dan meredakan pembengkaan
- Kayu Rapet untuk kewanitaan Daun Jambu Klutuk,
- Daun Jambu Mete,
- Daun Sawo Muda untuk diare
- Daun Delima + buahnya untuk keputihan/pektay
- Majakan untuk keputihan
- Kunyit infeksi dalam usus dan mendinginkan usus
- PulePandak penderita urat darah kaku/hypertensi
- Keji Beling memecahkan batu pada ginjal (seyogyanyajangan digunakan)
Catatan : Dalam meramu jamu 5 unsur :
- Untuk Wanita : diperbanyak temu ireng / kunyit
- Untuk Pria : diperbanyak Lempuyang Demikian sekilas atau secara singkat teori meramu jamu Lima Unsur,
- Organ Paru-paru / Usus Bcsar,
- Lambung/Limpa,
- Jantung/Usus Halus,
- Ginjal/Kandung Kencing,
- Selaput .lantung/Tri Pemanas,
- Hati/Kandung Empedu,
- Suami terdiri dari : organ P, LP, J, G dan H. Sifatnya YIN termasuk organ CANG. Organ CANG yaitu organ bagian dalam yang memiliki bentuk PADAT. Sedangkan
- ISTRI terdiri dari : organ UB, LB, UII, KK dan KE. Sifatnya YANG termasuk organ FU. Organ FU Yaitu organ yang berongga/lumer.
Bersambung...