ramuan diare dan cara mengatasinya

Ramuan Diare dan Cara mengatasinya

Penyebab penyakit diare dan cara pencegahannya serta gejala yang menyertai?
Diare paling sering terjadi pada anak-anak, terutama balita.
Namun, tidak menutup kemungkinan orang dewasa pun bisa mengalaminya.
Diare alias mencret disebabkan oleh pembusukan makanan yang tidak bisa dicerna oleh sitem pencernaan tubuh.Diare terjadi Karena perut kekurangan bakteri yang dapat membantu mengurai makanan di system pencernaan.

Penyakit diare bisa terjadi karena mengonsumsi makanan basi atau makanan yang tidak bersih dan juga bisa jadi karena kesalahan dalam mengonsumsi obat, rasa sakit pada perut terjadi karena pembusukan makanan pada perut. Untuk mencegah terjadinya mencret harus diterapkan pola hidup yang baik, seperti sebelum makan selalu mencuci tangan, tersedianya jamban keluarga,tidak mengonsumsi jajan di pinggir jalan yang banyak yang berdebu serta jangan mengkonsumsi makanan yang sudah basi.
Penderita diare menunjukkan gejala sebagai berikut:
  • Sering buang air besar (lebih dan lima kali dalam sehari) Kotoran (feses) sangat encer,
  • Timbul rasa sakit atau mules pada perut Wajah pucat Pada balita, 
  • biasanya diikuti dengan muntah-muntah Tubuh menjadi lemah 

Bagaimana cara mengobatipenyakit diare dengan ramuan tradisional?

Ada tiga macam ramuan yang bisa digunakan untuk menyembuhkan diare. Untuk lebih jelasnya, simak bahan-bahan dan cara membuatnya sebagai berikut:
  • Ramuan I untuk mengatasi penyakit diare Bahan-bahan yang di gunakan untuk membuat ramuan Diare:
    • Satu jari umbi kunyit dan kapur sirih secukupnya. 
    • Cara membuat: Cuci umbi kunyit hingga bersih. 
    • Kemudian peras dan saringlah. 
    • Campurkan sedikit kapur sirih ke dalamnya. 
    • Minum sebanyak satu sendok makan setiap harinya. 
     
  • Ramuan II untuk mengatasi penyakit diare Bahan-bahan di gunakan untuk membuat ramuan Diare:
    • Satu jari umbi kunyit 
    • dan lima lembar daun jambu biji yang masih muda. 
    • Cara membuat: Cuci bersih kedua bahan tersebut. 
    • Selanjutnya parut umbi kunyit dan remas-remas daun jambu biji untuk diambil airnya. 
    • Campur kedua bahan tersebut lalu saring. 
    • Minum tiga kali sehari untuk setiap kali minum. 
     
  • Ramuan III untuk mengatasi penyakit diare Bahan-bahan di gunakan untuk membuat ramuan Diare :
    • daun kesumba keling Setengah genggam. 
    • Cara membuat: Cuci hingga bersih. 
    • Masukkan ke dalam dua gelas air dan rebus hingga air tersisa tiga perempatnya saja. 
    • Dinginkan dan saring. 
    •  Takaran Cara mengkonsumsi : setengah gelas sekali minum.Minum sebanyak dua kali sehari 
    bersambung...
Mustika Pelet Sesama jenis
Minyak Pelet Sesama Jenis
Jimat Pelet Sesama Jenis
bulu perindu